Wow! Atlet Jaya Raya Melesat ke Perempat Final Turnamen Junior!
Sejumlah perwakilan PB Jaya Raya berhasil melaju ke perempat final turnamen Yonex Sunrise Pembangunan Jaya Raya Junior International Grand Prix 2024 yang digelar di GOR PB Jaya Raya, Tangerang Selatan…